No products in the cart.
Selamat Datang di Blog Kami!
“If you don’t like pictures of animal cruelty being posted on social media, you need to help stop the cruelty, not the pictures. You should be bothered that its happening, not that you saw it.”
Marie Sarantakis
Kenalan sedikit yuk!
Let’s Adopt Indonesia (LAI) – bagian dari Let’s Adopt Global – didirikan pada tahun 2011 sebagai salah satu dari organisasi penyelamat hewan pertama di Indonesia. Misi utama kami adalah menyelamatkan dan memberikan rumah bagi hewan-hewan terlantar sekaligus memberikan edukasi mendalam mengenai masalah animal welfare kepada masyarakat Indonesia.
Per tahun 2019, kami sudah resmi terdaftar sebagai yayasan dengan nama Yayasan Adopsi Hewan Indonesia.
Per tahun 2020, Let’s Adopt Indonesia akan memfokuskan kegiatannya ke program-program TNR maupun steril bersubsidi
Blog ini dibuat sebagai media dimana para pecinta hewan dan masyarakat awam dapat menemukan artikel dan informasi edukatif mengenai berbagai tema tentang kesejahteraan hewan. Mulai dari tanggung jawab sebagai pemilik hewan sampai masalah-masalah seperti overpopulasi dan breeding mill.
Untuk update mengenai kegiatan dan program-program kami, cek akun Instagram kami.